Tag Archives: nasi goreng mawut
Nikmat Nasi Goreng Mawut ala Jogja di Sekar Alas, Bandung
Hujan yang mengguyur kota Bandung dari sejak sore itu tak menghalangi lajuku menerabas angin malam menuju Sekar Alas, Jalan Sejahtera no. 5. Rasanya nggak pengen dikenal sebagai orang yang suka ingkar janji atau sekadar omong doang. Maka hujan tidak akan menjadi hambatan. Aku tiba di kedai Sekar Alas dalam keadaan jaket dan celana jins yang […]