Tag Archives: Kuala Lumpur

[Shorts] Days Hotel & Suites Kuala Lumpur, Kamar dengan Pemandangan Menara Petronas

Kami tiba di Stasiun LRT Chan Sow Lin ketika hari sudah beranjak sore. Makan siang dan sesi istirahat di KL Sentral setelah terbang dengan maskapai AirAsia dari Bandara Internasional Ho Chi Minh City rupanya membutuhkan waktu lebih lama dari yang gue duga. Saat itu kami sudah keluar dari peron dan berada di depan stasiun, gue […]

[ceritransportasi] Jakarta dan Kota-Kota Besar Asia Tenggara

Belakangan ini, saya sedang senang menggunakan Twitter untuk berjejaring, khususnya membicarakan hal-hal seputar transportasi umum. Yah, meski kadang nyamber tweet-tweet viral atau akun-akun base untuk menarik impression, hehe. Di Twitter, saya antusias karena menemukan orang-orang yang satu frekuensi dan satu minat dengan saya! Beberapa akun yang jadi rujukan saya adalah @adriansyahyasin, @rezaprabowo, @jalur5_, dan @TfJakarta. […]

Sewa Modem Wifi Untuk Persiapan Jalan-Jalan Singapura Malaysia Vietnam

Mempersiapkan perjalanan bersama istri tentu berbeda saat mempersiapkan trip di masa bujang dulu. Kalau dulu bebas mau tidur di mana, berapa lama di suatu tempat, ambil flight jam berapa, sekarang harus didiskusikan berdua. Bahkan di perjalanan perdana berdua ini pun, gue masih melakukan banyak kesalahan. Tapi ya sudah, jadi bahan pembelajaran biar nggak diulangi lagi […]

Pengalaman Jalan-Jalan ke Singapura, Malaysia, dan Vietnam di Masa Pandemi

Melakukan perjalanan internasional di masa pandemi, apakah seribet dan sehoror yang dibayangkan? Ternyata, sama sekali tidak. Bahkan, prosesnya nyaris sama dengan saat sebelum pandemi COVID-19 melanda. Gue baru saja melakukan perjalanan lintas negara perdana bersama istri ke Singapura, Vietnam, dan Malaysia. Puji Tuhan, perjalanan yang kami lakukan pada 17-24 Juli 2022 lalu berlangsung dengan lancar […]

Kumpulan Itinerary 2 Hari 1 Malam di Asia Tenggara (Penang, Phnom Penh, Hanoi, Luang Prabang, Yangon, dll)

Sebagai mantan karyawan kantoran yang kerjanya Senin-Jumat from 8 to 5 dengan cuti terbatas dan izinnya juga butuh perjuangan, gue paham banget betapa buat sebagian orang, city hopping saat traveling menjadi sesuatu yang perlu dilakukan demi mencentang seluruh daftar impiannya. Di mana dalam semingguan, atau 5 hari, bahkan 3 hari, udah bisa traveling ke negara(-negara) […]

5 Persamaan Antara Shibuya (Tokyo) dan Bukit Bintang (Kuala Lumpur)

Sebelum buru-buru ngegas, gue nggak bilang bahwa Shibuya dan Bukit Bintang itu sama, atau bahwa Bukit Bintang itu adalah Shibuya-nya KL (though some people do). Maksud dari tulisan ini adalah 5 persamaan yang dimiliki Shibuya di Tokyo dan Bukit Bintang di Kuala Lumpur, Malaysia. Eh ada lho orang-orang yang cinta banget sama negara atau destinasi […]

Cerita Tentang 7 Kereta Bandara di Asia Tenggara

Gue sangat antusias saat mendarat di sebuah bandara yang baru pertama kali gue jajaki. Dari titik memijakkan kaki hingga sampai di bagian transportasi umum, gue mengamati sebanyak mungkin hal, mengambil foto sudut-sudut yang menarik atau penting untuk diketahui, dan nggak jarang gue berjalan sedikit (atau sangat) melenceng dari jalur yang seharusnya karena tertarik dengan sudut-sudut […]

9 Momen Penerbangan Pagi Paling Berkesan

Saat gelap belum tersingkap dan matahari pagi masih bersembunyi, derap langkah kakiku memecah sunyi. Dengan memanggul tas di punggung dan tangan terlipat dalam balutan jaket, aku menunggu datangnya pengendara ojek daring. Beberapa detik setelah ia sampai, kami lalu melaju menerabas dinginnya kota Bandung dengan rasa kantuk yang masih menggantung. Yak, kira-kira seperti itulah rutinitasku ketika […]

Flight Review: Malaysia Airlines Economy Class Jakarta-Kuala Lumpur-Phuket

Buat gue, traveling itu nggak cuma sekadar sampai di tempat tujuan, tapi juga bagaimana gue mencapainya dan menikmati perjalanan itu. Nah, terbang dengan bermacam-macam maskapai penerbangan adalah salah satu cara gue menikmati perjalanan itu. Meskipun gue ini tergolong budget traveler yang sumber dananya juga masih terbatas, gue nggak serta merta jadi fans berat AirAsia. Bosen […]

Sebuah Kisah Tentang Bandara

Sampai Oktober 2013, aku tak pernah mengira bahwa bandara lebih dari sebuah tempat untuk mendaratkan dan melepaskan burung-burung besi. Ia adalah tempat untuk bersua, memuaskan selera, berbelanja, hingga mengistirahatkan raga. Pagi atau malam, diburu waktu atau terkantuk-kantuk karena terlalu lama sendiri menunggu, sekadar singgah hingga harus bermalam di dalam dinginnya ruang tunggu, aku sudah merasakan […]

Rekomendasi 5 Penginapan Murah di Kuala Lumpur, Malaysia

Kalau ditanya soal lokasi hotel atau hostel yang bagus di Kuala Lumpur, Malaysia, gue akan menjawab KL Sentral dan Petaling Street (Chinatown). KL Sentral memiliki akses untuk LRT, monorel, kereta bandara, KTM Komuter, dan bus GOKL Red Line. Lokasinya berada di kawasan Little India yang banyak makanan murah nan halal mengenyangkan. Kalau Chinatown, enaknya bisa […]

Cerita Perjalanan: Nyaris 2 Kali Ketinggalan Pesawat Dalam Sehari

Semakin lama, semakin sering traveling, semakin gue menggampangkan beberapa hal. Dua hal yang paling kentara adalah tentang packing dan keberangkatan. Gue masih inget, saat dulu pertama kali traveling (dan beberapa kali setelahnya), gue udah standby di bandara atau stasiun beberapa puluh menit sebelum keberangkatan sampai mati gaya karena kelamaan nunggu.   Hal yang sangat bertolak […]

Mengembalikan Gemilang Sungai Klang yang Menghilang

Kuala Lumpur terasa begitu terik pada satu siang di pertengahan bulan Agustus 2016 itu. Aku berdiri tertegun di depan pintu masuk Masjid Jamek, menghadapi realita bahwa salah satu masjid tertua di bumi Selangor itu sedang tak dapat menerima kunjungan. Megaproyek River of Life yang dicanangkan pemerintah Kuala Lumpur, Selangor, dan Malaysia memaksa masjid harus ditutup […]

Terpaksa Jadi “Calo” Dadakan di Genting Highland, Malaysia

“It’s sold out. Finished.” Darah terasa seperti surut dari kepalaku saat mendapati fakta di depan konter bus bahwa bus Genting Express tujuan Kuala Lumpur pada jam yang kuinginkan sudah habis terjual! Bus tercepat yang bisa kudapatkan adalah Genting Express pukul 19:30, cukup gambling dengan penerbangan pulang kami pada pukul 22:20. Namun tanpa banyak pertimbangan lagi, […]

SUPERTRIP2: Sebuah Perjalanan Menuju Tiga Negeri

Gue terbelalak kaget membaca sebuah pesan singkat dari pihak Malindo Air yang mengatakan bahwa penerbangan OD 301 menuju Kuala Lumpur (KUL) yang seharusnya pukul 14.10 ditunda hingga pukul 18.50. Apa-apaan ‘nih?! Amarah menggelegak di dalam dada. Cemas merayap di ubun-ubun. Saat itu gue udah ada di Bandara Internasional Husein Sastranegara Bandung, terus gue ngapain aja […]

Panduan Singkat Jalan-Jalan Untuk Traveler Pemula

Hari gini, anak komplek mana sih yang belum pernah traveling? Seiring dengan berkembangnya teknologi, terobosan-terobosan baru pun bermunculan untuk meramaikan jagad per-traveling-an (bahasa macam apa ini?). Dari hadirnya maskapai berbiaya rendah (Low Cost Carrier, LCC), kebijakan paspor atau visa yang dipermudah, sampai fleksibilitas pemesanan hotel dengan sederet web travel provider yang saling berkompetisi. Baik dalam […]

2014, Sebuah Tahun Penuh Pencapaian

Jika tahun 2013 lalu adalah Tahun Kemenangan, di mana gue secara dua kali berturut-turut menjadi Juara 1 dalam ajang kompetisi travel-blog, maka tahun 2014 kemarin adalah Tahun Penuh Pencapaian! Awalnya, gue nggak berminat untuk menuliskan kaleidoskop perjalanan gue selama setahun ke belakang. Gue merasa bukan apa-apa, jika dibandingkan dengan rekan-rekan travel-blogger yang lain. Tapi, setelah […]

Panduan Transportasi Umum Menuju Sirkuit Internasional Sepang

Cieee yang mau nonton Moto GP cieeeeee. Eh tapi kok masih bingung dengan transportasinya ya. Ada nggak sih transportasi umum menuju Sepang International Circuit? Angkot atau ojek gitu. Ada! Tapi ya nggak angkot jugak. Pertama, kamu bisa menuju Sirkuit Sepang menggunakan KTM Komuter. Ambil KTM Komuter Laluan Seremban (Seremban Line, warna biru) dari stesen mana […]

Makan Hura-Hura di Jalan Alor, Bukit Bintang

SUPERTRIP #1 – SIKUNANG Part 21 Setibanya di Stesen Bukit Bintang, gue lantas berjalan menuju Jalan Alor yang berada di antara stesen dan Serenity Hostel. Ada apa sih di Jalan Alor? Apa menariknya jalan itu? Ehem, jadi begini, bapak ibu. Jalan Alor merupakan kawasan kuliner paling happening di Kuala Lumpur. Sebelum melakukan perjalanan ke Kuala […]

Mengagumi Bangunan-Bangunan Tua di Kuala Lumpur

SUPERTRIP #1 – SIKUNANG Part 19 Pada akhirnya, gue dan Aska akhirnya benar-benar memutuskan untuk jalan sendiri-sendiri *deep sigh* Sementara dia masih menikmati istirahat sorenya di Serenity Hostel, gue udah melenggang keluar dan berjalan menuju Jalan Rajachulan. Tujuan gue sore hingga malam ini adalah semua objek populer di Kuala Lumpur. Pokoknya harus kekejar dalam setengah […]

Review: Serenity Hostel, Kuala Lumpur – RECOMMENDED!

SUPERTRIP #1 – SIKUNANG Part 18 Kami sampai di Serenity Hostel dengan disambut oleh sang pemilik, seorang pria keturunan India paruh baya. Wajahnya khas dengan mata sebulat kelereng dan kumis tebal yang mengisi ruang kosong di antara hidung dan mulutnya, persis seperti yang biasa gue lihat di film-film hehe. Pembawaannya ramah, meskipun agak fanatik dengan […]

Sebuah Perjuangan Panjang Menuju Penang

SUPERTRIP #1 – SIKUNANG Part 10 Kami berjalan keluar dari stasiun Kranji setelah sebelumnya mengembalikan STP Card di loket, dan dikejutkan dengan antrian calon penumpang yang memenuhi sepanjang teras stasiun dengan satu tujuan yang sama: Johor Bahru. Okay, this is breaking news. Parahnya lagi, antrian untuk bus Causeway Link adalah yang paling panjang, bok! Ternyata […]

Lonely Traveler

Jalan-jalan, Makan dan Foto Sendirian

Guru Kelana

Perjalanan sang guru di berbagai belahan dunia

dyahpamelablog

Writing Traveling Addict

Daily Bible Devotion

Ps.Cahya adi Candra Blog

bardiq

Travel to see the world through my own eyes.

Mollyta Mochtar

Travel and Lifestyle Blogger Medan

Jalancerita

Tiap Perjalanan Punya Cerita

LIZA FATHIA

a Lifestyle and Travel Blog

liandamarta.com

A Personal Blog of Lianda Marta

D Sukmana Adi

Ordinary people who want to share experiences

PAPANPELANGI.ID

Berjalan, Bercerita; semoga kita terbiasa belajar dari perjalanan

Guratan Kaki

Travel Blog

Omnduut

Melangkahkan kaki ke mana angin mengarahkan

Efenerr

mari berjalan, kawan

BARTZAP.COM

Travel Journals and Soliloquies

Bukanrastaman

Not lost just undiscovered

Males Mandi

wherever you go, take a bath only when necessary

Eviindrawanto.Com

Cerita Perjalanan Wisata dan Budaya

Plus Ultra

Stories and photographs from places “further beyond”.

backpackology.me

An Indonesian family backpacker, been to 25+ countries as a family. Yogyakarta native, now living in Crawley, UK. Author of several traveling books and travelogue. Owner of OmahSelo Family Guest House Jogja. Strongly support family traveling with kids.

Musafir Kehidupan

Live in this world as a wayfarer

Cerita Riyanti

... semua kejadian itu bukanlah suatu kebetulan...

Ceritaeka

Travel Blogger Indonesia

What an Amazing World!

Seeing, feeling and exploring places and cultures of the world

Winny Marlina

Winny Marlina - Whatever you or dream can do, do it! lets travel

Olive's Journey

What I See, Eat, & Read

tindak tanduk arsitek

Indri Juwono's thinking words. Architecture is not just building, it's about rural, urban, and herself. Universe.

dananwahyu.com

Menyatukan Jarak dan Waktu