Tag Archives: bandara husein sastranegara
9 Momen Penerbangan Pagi Paling Berkesan
Saat gelap belum tersingkap dan matahari pagi masih bersembunyi, derap langkah kakiku memecah sunyi. Dengan memanggul tas di punggung dan tangan terlipat dalam balutan jaket, aku menunggu datangnya pengendara ojek daring. Beberapa detik setelah ia sampai, kami lalu melaju menerabas dinginnya kota Bandung dengan rasa kantuk yang masih menggantung. Yak, kira-kira seperti itulah rutinitasku ketika […]
[Bi-Lingual Post] A Mini Guide of Husein Sastranegara International Airport, Bandung
Meskipun memiliki predikat sebagai ibu kota provinsi sekaligus salah satu kota terbesar di Indonesia, sampai saat ini Bandung belum memiliki sarana transportasi umum yang ramah untuk para pelancong tunggal yang menghubungkan bandara dengan pusat kota. Boro-boro Skytrain atau kereta bandara (seperti yang ada di Jakarta, Medan, Padang, dan Yogyakarta), bus bandara aja nggak punya. Parahnya […]













